Perhatikan benda- benda langit berikut!
(1). Venus
(2). Bumi
(3). Uranus
(4). Pluto
Yang termasuk planet penyusun tata surya adalah … .
a). (1), (2), dan (3)
b). (1) dan (3)
c). (2) dan (4)
d). (1), (2), (3) dan (4)
Jawaban: a
Planet adalah benda langit yang tidak dapat memancarkan cahayanya sendiri. Planet hanya memantulkan cahaya yang diterimanya dari bintang.
Tata surya tersusun atas Matahari sebagai pusatnya dan delapan planet yang mengelilinginya, yaitu Merkurius, Venus, Bumi, Mars, Jupiter, Saturnus, Uranus, dan Neptunus.
Pluto tidak termasuk planet karena lintasan Pluto memotong lintasan planet Neptunus.
Akibatnya, dalam peredarannya mengelilingi Matahari, posisi Pluto kadang lebih dekat dengan Matahari dibandingkan posisi Neptunus terhadap Matahari.
Pluto sebelumnya adalah planet terkecil dan terjauh, dikeluarkan dari daftar planet penyusun tata surya karena tidak memenihi syarat untuk disebut sebagai planet.
- Sistem Tata Surya Matahari Planet Meteoroid Asteroid Komet Satelit, Pengertian Contoh Soal,
- Konsep Pusat Pertumbuhan Wilayah: Teori Tempat Sentral Teori Polarisasi Ekonomi Teori Kutub Pusat Pertumbuhan
- Pelapukan biologis dapat disebabkan oleh …
- Nilai Objektif Subjektif Pancasila: Pengertian Fungsi Pokok Pikiran Dasar Negara Ideologi Pandangan Hidup
- Rumus Perhitungan Angka Kelahiran-Kematian-Proyeksi Penduduk Eksponensial-Geometris-Migrasi Neto-Bruto
- Prinsip Dasar Pemisahan Campuran: Dekantasi Filtrasi Distilasi Sublimasi Kristalisasi Corong Pisah Kromatografi Centrifugal Amalgamasi
- Pengertian Unsur Hukum Ciri Hukum Sifat Hukum Asas Hukum Tujuan Fungsi Jenis Hukum
- Jenis Rumus Kepadatan Piramida Penduduk Aritmatik Fisiologis Agraris
- Seni Rupa Dua Dimensi: Pengertian, Unsur, Prinsip, Bahan Alat Teknik, Contoh Soal,
- Karya Seni Teater: Pengertian Unsur Teater Simbol Karya Teater Nilai Teater Jenis Teater Kritik
Perhatikan benda- benda langit berikut! Yang termasuk planet penyusun tata surya adalah ….,