Terbentuknya stalagtit adalah akibat dari pelapukan …
a). biologis
b). mekanik
c). fisik
d). kimiawi
Jawaban: d
Stalagtit merupakan contoh dari hasil proses pelapukan yang terjadi di daerah batu kapur..
Pelapukan adalah proses penghancuran batuan dari ukuran besar hingga menjadi kecil.
Pelapukan dapat terjadi akibat pengaruh cuaca, percampuran air dan udara, serta kegiatan makhluk hidup.
Jenis Pelapukan: Berdasarkan cara terjadinya, pelapukan dibedakan menjadi tiga, yaitu pelapukan fisika, pelapukan kimia, dan pelapukan biologi.
Stalagtit terbentuk oleh adanya proses pelapukan secara kimia.
Pelapukan kimia adalah pelapukan yang terjadi karena batuan bereaksi dengan zat lain secara kimia.
Pelapukan terjadi akibat adanya reaksi antara udara, air, dan mineral yang ada di dalam batuan.
Terjadinya Reaksi antara air dengan karbon dioksida (gas CO2) yang terkandung di udara dapat melapukkan batuan.
Proses tersebut banyak terjadi di pegunungan kapur yang menghasilkan gejala karst, seperti stalagtit dan stalagmit.
- Pelapukan biologis dapat disebabkan oleh …
- Perhatikan benda- benda langit berikut! Yang termasuk planet penyusun tata surya adalah ….,
- Seni Musik: Pengertian, Fungsi Simbol, Nilai Estetika, Unsur Dasar, Jenis Bentuk Ekpresi, Aliran Genre Alat Musik
- Terjadinya siang dan malam adalah akibat dari ….,
- 10 Contoh Soal Ujian IPA dan Jawaban Terbaru,
- Seni Tari: Pengertian Fungsi Unsur Dasar Bentuk Jenis Nilai Estetika Gerak Tari
- Prinsip Seni Rupa: Pengertian Penataan Unsur Keselarasan, Komposisi, Kesatuan, Irama, Harmoni
- Seni Kriya: Pengertian, Contoh, Fungsi, Jenis, Teknik Rancang
- Klasifikasi Iklim: Pengertian Ciri Negara Iklim Fisis Matahari Koppen Schmidt-Ferguson Oldeman Junghuhn
- Litosfer dan Atmosfer
Terbentuknya stalagtit adalah akibat dari pelapukan …