Batuan yang terbentuk saat terjadi letusan gunung berapi adalah ….
a). batu marmer
b). batu apung
c). batu kapur
d). batu breksi
Batu apung termasuk dalam kelompok batuan beku. Batuan beku adalah batuan yang terbentuk dari magma yang membeku.
Magma atau lava dapat membeku karena mengalami pendinginan di permukaan bumi. Pendinginan terjadi karena suhu udara di permukaan bumi lebih rendah.
Batu apung terbentuk dari pendinginan magma yang mengandung gelembung gas yang terlempar saat gunung meletus.
Batu apung memiliki ciri ciri seperti Warna keabu- abuan, berpori- pori, bergelembung, ringan, terapung dalam air.
Fungsi batu apung: Batu apung biasa digunakan oleh manusia untuk menghaluskan (atau mengampelas) permukaan kayu atau logam.
- Wawasan dan Hakikat Seni: Pengertian Ahli, Sifat Dasar, Fungsi, Jenis Macam, Contoh Karya,
- Gunung Api: Jenis Erupsi Intrusi Ekstrusi Magma 1). Lava 2). Lahar 3). Eflata dan Piroklastika 4). Ekhalasi
- Budaya Politik: Pengertian Orientasi – Jenis Alat Sarana Sosialisasi Parokial – Kaula – Subjek Partisan
- Bangsa Negara: Pengertian Teori Unsur Fungsi Tujuan Sifat Bentuk Negara
- Lapisan bumi yang tersusun oleh batu-batuan adalah ….,
- Terjadinya siang dan malam adalah akibat dari ….,
- Batuan … terbentuk dari pembekuan magma dan lava.
- Jenis Getaran Gempa Bumi Lipatan Patahan Gerak Tektonik Epirogenetik Gerak Orogenetik,
- Tanah berasal dari ….
- Batuan Beku Sedimen Matamorf: Pengertian Jenis Batuan Pembetuk Kulit Bumi,
Batuan yang terbentuk saat terjadi letusan gunung berapi adalah ….,